"Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir."
QS Ar Rum : 21
Bride & Groom
Dengan memohon rahmat dan ridho Allah Subhanahu Wa Ta'ala, Kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i, untuk menghadiri Resepsi Pernikahan kami
Rendra
Bripda Rendra Agung Pujo Satrio, S.H.
Putra kedua dari: Bapak Drs. Harno (Alm ) dan Ibu Suparti, S.Pd.
&
Welia
Welia Iriani Kos Herawati, A.Md.
Putri pertama dari: Bapak Kusnun dan Ibu Hairunisah
Perkenalan pertama kami melalui media sosial instagram. Kemudian kami memutuskan untuk bertemu di Trenggalek untuk lebih mengenal satu sama lain.
Relationship (2022)
Pada tanggal 9 April 2022 kami mengikat janji sebagai sepasang kekasih.
Engagement (2024)
Lika-liku hubungan telah kami lalui bersama hingga akhirnya kami melangsungkan lamaran pada tanggal 15 September 2024
Married (2025)
Kami memutuskan untuk mengikat janji suci pernikahan pada tanggal 1 Februari 2025
Wedding Gift
Kehadiran Anda adalah hadiah itu sendiri. Tetapi jika Anda ingin memberi kami sesuatu yang lain, silakan ketuk tombol di bawah ini untuk informasi lebih lanjut