"Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir."
QS Ar Rum : 21
Groom & Bride
Dengan memohon rahmat dan ridho Allah Subhanahu Wa Ta'ala, Kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i, untuk menghadiri Resepsi Pernikahan kami
Habibie
Pratu Muhammad Habibie
Putra tunggal dari: Bapak Nirwana Firdaus (Alm) & Ibu Dra.Yenni Taweri
Tahun 2017 tepat saya dikenalkan oleh teman SMP saya. Meski dengan waktu yang singkat, kami merasa saling tertarik dan saling ingin mengenal lebih lanjut satu sama lain. Sejak itu, kami mulai semakin dekat.
Lamaran
Pada 09 Mei 2024 kami memutuskan membuat pertemuan keluarga, untuk menjalin suatu hubungan yang lebih serius dengan ikatan pertunangan.
Pernikahan
Setelah 6 bulan berlalu kami membuat pertemuan keluarga kembali untuk menentukan tanggal pernikahan kami, yang disepakati oleh kedua belah pihak pada tanggal 08 November 2024. Dalam momen yang penuh cinta dan haru ini, kami melangkah ke jenjang hidup baru, siap untuk menghadapi masa depan bersama dengan saling cinta dan dukungan satu sama lain.
Wedding Gift
Kehadiran Anda adalah hadiah itu sendiri. Tetapi jika Anda ingin memberi kami sesuatu yang lain, silakan ketuk tombol di bawah ini untuk informasi lebih lanjut